Megawati Soekarnoputri menegaskan gelar profesor kehormatan yang dimilikinya asli, dalam acara di UGM. Ia juga berbagi wawasan tentang riset dan inovasi.
Pertamina Patra Niaga bergerak cepat menyalurkan bantuan sembako, LPG, dan kebutuhan darurat bagi ribuan warga Mataram terdampak banjir sebagai wujud tanggung jawab sosial perusahaan.