Gus Ipul Pastikan Bantuan Sosial dan Rehabilitasi bagi Korban Ledakan SMAN 72

Malvino Edward Yusticia Sitohang

Menteri Sosial Saifullah Yusuf atau Gus Ipul menjenguk korban ledakan SMAN 72 Jakarta Utara di RS Yarsi dan memastikan pemerintah menanggung seluruh biaya perawatan serta memberikan dukungan rehabilitasi dan pemberdayaan bagi para korban.

​ 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *