Waketum Golkar Ahmad Doli Kurnia mengatakan Setya Novanto ditempatkan setara senior kader seperti JK, Akbar Tanjung, Airlangga Hartarto dan Aburizal Bakrie.
Keputusan ini diambil dalam rapat gabungan jajaran Syuriyah dan Tanfidziyah yang digelar di Kantor PBNU di Jakarta Pusat, pada Sabtu sore, 13 Desember 2025.