AJP merupakan agenda tahunan Pertamina yang mengapresiasi kontribusi insan pers memberikan informasi yang edukatif, inspiratif, dan membangun optimisme publik.
Menteri Perdagangan Budi Santoso mengatakan, Indonesia siap menandatangani Kesepakatan Perdagangan Bebas Indonesia-Uni Ekonomi Eurasia (Indonesia-Eurasia Economic Union Free Trade Agreement/I-EAEU FTA) dalam waktu dekat.