Kejati Jawa Timur menetapkan eks Pj Bupati Sidoarjo Hudiyono tersangka kasus dugaan korupsi pengelolaan dana hibah Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur TA 2017.
Seorang mahasiswi berusia 20 tahun tewas setelah menabrak pembatas jalan dan pohon di Bandung. Dugaan sementara, korban mengalami microsleep saat berkendara.